Tuesday, 27 August 2013

7 Makanan yang dapat Menyehatkan Mata

Mata merupakan salah satu indera terpenting dalam tubuh kita, karena dengan mata kita dapat melihat dunia, melihat keindahan yang ada dan dapat lebih mensyukuri karunia yang telah di berikan oleh tuhan.

Nah, jika mata anda tidak ingin bermasalah, berikut ini ada beberapa makanan yang sangat baik untuk menjaga kesehatan mata.

1. Almond

Almond merupakan makanan dari jenis kacang-kacangan yang mengandung banyak vitamin E yang dapat menunda penurunan fungsi penglihatan mata.

2. Brokoli

Dengan sering mengkonsumsi brokoli di percaya akan melindungi mata dari resiko degenerasi, karena dalm brokoli mengandung kadar lutein yang baik untuk mata.

3. Bayam

Bayam sangat baik untuk kesehatan mata karena mengandung  zeaxanthin yang melindungi mata dari paparan sinar matahari dan mencegah katarak.

4. Raspberry
Buah ini dikenal memiliki kandungan vitamin C tinggi yang bis amengurangi risiko katarak dan penyakit mata lainnya.

5. Telur
Makanan yang satu ini diketahui kaya vitamin A yang membantu fungsi retina dan membantu menurunkan angka minus untuk pengguna kacamata.

6. Salmon
Kandungan asam lemak omega 3 dalam ikan salmon merupakan bahan utama untuk menyehatkan penglihatan.

7. Yogurt
Kadar vitamin D dan seng tinggi yang dimiliki yogurt diketahui mampu melindungi ketajaman penglihatan.

0 komentar:

Post a Comment

Backlink Gratis
Dapatkan info terbaru blog ini disini
Dapatkan Backlink Permanen Gratis dari Gudang TV Directory
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Web Hosting Bluehost